Thursday, November 03, 2011

Teorema

"Jika kita ingin melakukan suatu hal, maka cobalah tuk mengajak orang lain tuk melakukan hal tersebut bersama dengan kita. Maka kita akan termotivasi pula untuk 80% melakukan hal tersebut meskipun orang yang kita ajak tidak melakukan hal itu."

Satu teorema yang saya dapat tentang kehidupan. Entahlah sudah pernah dipatenkan atau belum, sudah terpublikasikan oleh seseorang atau belum pun saya kurang tahu pasti. hehe.

Sederhana, tapi itu memang terjadi. Pengalaman yang berbicara, bukan hanya pikiran yang bermain. Karna sebenernya, ketika kita mengajak orang lain tuk melakukan suatu hal bersama dan kita tidak melakukannya, rasa malu lebih ampuh menghantam hati ketimbang tanpa kita mengajak orang lain. (Bagi yang masih punya rasa malu tentunya. hehe)




Percaya?
Jangan semudah itu sebelum merasakannya. ^^
Rasakan sendiri, baru boleh angkat suara tuk meng-iya-kan teorema saya.


#Selamat Mencoba

3 comments:

thunder.fuel said...

mungkin bisa dijelaskan lebih detail dit, tentang teorema yang antum temukan ^^,
bisa dengan contoh-contoh/ kejadian yang antum alami,
nice post, tapi kurag dapat feel ketika membaca,
mungkin bisa mencoba mencari perspektif sebgai seorang reader, bukan writer

Unknown said...

Itu dia pul., cari dan buktikan sendiri teroema'y., kaya'y dah cukup kalo dr penglaman aku.,hehe (kan melahirkan teorema ini)., ^^V

Coba dulu aja tuk ngajakn orang jogging pas hari minggu sbnyak-bnyak'y.,insyaAllah, ktika tiba-tiba kamu males.,ada dorongan tersendri yg mengharuskn kamu dateng jogging pul.,^^

Gilang Kotaro said...

bener mas adit

 
Copyright (c) 2010 Bermula dari Awal and Powered by Blogger.